Video Lengkap Kejurnas Putaran 2 Adventure Offroad Individual dan Team Non Winch Sirkuit Gunung Kendil Madiun
OFFROADJEPARA.com - Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Adventure Offroad 2023 Individual dan Team Non Winch Putaran 2 telah sukses digelar pada tanggal 25 -26 November 2023 di Sirkuit Gunung Kendil Pilangrejo, Madiun, Jawa Timur. Kejuaraan ini diikuti oleh 52 offroader dari berbagai daerah di Indonesia.
Dalam video lengkap Kejurnas Adventure Offroad 2023 Individual dan Team Non Winch Putaran 2, penonton dapat menyaksikan keseruan dan ketegangan dari lomba ini. Offroader-offroader yang berlaga menunjukkan kemampuan terbaik mereka untuk meraih kemenangan.
Berikut adalah video lengkap Kejurnas Adventure Offroad 2023 Individual dan Team Non Winch Putaran 2 Sirkuit Gunung Kendil Madiun :
1. Wa One Adventure
2. Iwan Jaya Solo
3. Hayu Oprud
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News. Simak breaking news dan berita pilihan dari offroadjepara.com di di kanal Telegram “Offroad Jepara 4WD”. Klik https://t.me/offroadjeparaa untuk bergabung. Anda perlu meng-instal aplikasi Telegram terlebih dahulu.
Post a Comment for "Video Lengkap Kejurnas Putaran 2 Adventure Offroad Individual dan Team Non Winch Sirkuit Gunung Kendil Madiun"